MINAHASA, Narasinews.co.id – Fakultas Ilmu Sosial dan Hukum (FISH) Universitas Negeri Manado (UNIMA) menggelar kegiatan dalam rangka memperingati hari pendidikan nasional (HARDIKNAS), bertempat di gedung FISH, kamis (02/5/2024).
Dekan FISH Recky Harold Elbyh Sendouw, SP., MM., Ph.D. saat diwawancarai awak media menyampaikan, kegiatan ini diadakan memperingati Hari Pendidikan Nasional atau Hardiknas diperingati setiap tahun yang bertepatan dengan hari lahir Bapak Pendidikan Indonesia Ki Hajar Dewantara.
“Lomba ini bertema “Fish Sport Fun Day” dan kegiatan ini terbuka bagi seluruh Dosen, Pegawai dan Mahasiswa Unima dengan pendaftaran secara gratis dan berhadiah jutaan rupiah” ujar Sendouw.
berikut kegiatan lomba yang diadakan
– Tenis Meja
– Bola Basket
– Karoke (Kai)